Saturday, October 12, 2024
HomeAlutsistaRudal85RU Rastrub, Alutsista Dual Purpose Weapon Rudal - Torpedo asal Rusia

85RU Rastrub, Alutsista Dual Purpose Weapon Rudal – Torpedo asal Rusia

Pada titik tersebut torpedo barulah dilepas dari rudal SS-N-14 untuk kemudian mencari sendiri sasaran dengan kecepatan 40 knot. Otomatis hulu ledak rudal antikapal permukaan berikut perangkat pengarah infra merahnya tidak diaktifkan.

Untuk sasaran bidik berupa kapal perang permukaan, giliran tahap pelepasan torpedo dari rudal ditiadakan. Rudal sepenuhnya mengandalkan emisi sinar infra merah yang akan menuntunnya ke sasaran. Dengan hulu ledak seberat 350 kilogram SAP yang disiapkan untuk kapal permukaan dan hulu ledak torpedo seberat 150 kg, bisa dibayangkan betapa hebat daya rusak 85RU. Kalau kena kapal kecil seperti Korvet Parchim kita, pasti langsung buyar semua.

BACA JUGA :  Menlu Turki: F-35 Turki Pertama Akan Dikirim Juni

Tak bisa dipungkiri 85RU Rastrub memang sistem senjata yang unik. Rudal jelajah antikapal dipadukan dengan torpedo antikapal selam dan keduanya diluncurkan dari satu tabung luncur yang sama. Pilihan memakai rudal atau torpedo bergantung situasi pertempuran dan sasarannya.

Spesifikasi Rudal Torpedo 85RU Rastrub
Diameter rudal sekaligus torpedo : 1350mm
Range mode rudal anti kapal : 55Km
Range mode torpedo anti kapal selam : 35Km
Kecepatan : Mach 0.95

Hanung Jati Purbakusuma
Hanung Jati Purbakusumahttps://www.hobbymiliter.com/
Sangat tertarik dengan literatur dunia kemiliteran. Gemar mengkoleksi berbagai jenis miniatur alutsista, terutama yang bertipe diecast dengan skala 1/72. Koleksinya dari pesawat tempur hingga meriam artileri anti serangan udara, kebanyakan diecast skala 1/72.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Qatar Hibahkan Kendaraan Tempur Storm APC Untuk Mali

Qatar Hibahkan Kendaraan Tempur Storm APC Untuk Mali

1
Qatar Hibahkan Kendaraan Tempur Storm APC Untuk Mali - HobbyMiliter.com -  Pemerintah Qatar melalui Kementerian Pertahanan nya mengumumkan dalam sebuah pernyataan resmi pada hari...

Recent Comments