Wednesday, April 24, 2024
HomeBlog MiliterBangladesh Lakukan Uji Tembak Perdana Rudal SAM FM-90

Bangladesh Lakukan Uji Tembak Perdana Rudal SAM FM-90

Bangladesh Lakukan Uji Tembak Perdana Rudal SAM FM-90
Sistem rudal pertahanan udara FM-90 melaksanakan uji penembakan munisi live di sebuah pantai di Bangladesh.
Sumber : Defence-blog.com

Pada bulan Februari 2016 lalu, pemerintah Bangladesh menyetujui pengadaan sistem pertahanan udara jarak pendek atau Short Range Air Defence (SHORAD) berbasis rudal FM-90 untuk Angkatan Bersenjata Bangladesh.

Bangladesh Lakukan Uji Tembak Perdana Rudal SAM FM-90. FM-90 merupakan sistem rudal pertahanan udara besutan negara Tiongkok atau China. FM-90 merupakan versi ekspor dari sistem rudal HQ-7A yang dioperasikan Tentara Pembebasan Rakyat China atau PLA. Sistem rudal FM-90 memiliki jarak jangkau maksimal sejauh 15 kilometer. Dengan dilengkapi radar untuk deteksi target yang dapat mendeteksi target sejauh 25 kilometer, FM-90 dapat menjadi penghadang bagi pesawat dan atau rudal jelajah musuh. Sistem rudal pertahanan udara FM-90 ini dapat dioperasikan dalam segala kondisi cuaca serta mendukung pengoperasian di malam hari.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

74-hillary-clinton-janji-beberkan-data-rahasia-ufo

Hillary Clinton Akan Ungkap Data Rahasia UFO Jika Terpilih Jadi Presiden

0
Hobbymiliter.com - Donald Trump bisa dikatakan sudah mantap menguasai perolehan voting untuk calon Partai Republik. Jadi, pandangan publik kini tertuju pada dua kandidat dari...

Recent Comments