Thursday, January 1, 2026
HomeRusia: Latihan Gabungan Dengan Pakistan Bukan Untuk Mengancam India

Rusia: Latihan Gabungan Dengan Pakistan Bukan Untuk Mengancam India

Pakistan-Rusia. Sumber: International Times
Pakistan-Rusia. Sumber: International Times

“ISIS adalah bahaya global dan tidak hanya mengikutsertakan teroris di Arab, melainkan juga teroris di Rusia, India, serta Pakistan. Kami merasa bahwa latihan militer gabungan di bidang ini sangat penting untuk (menjaga) perdamaian dunia,” tambahnya.

Ketika ditanya mengenai penjualan helikopter tempur Mil Mi-35 ke Pakistan, Chemezov menyangkal bahwa Rusia “tidak pernah mengirim pesawat ataupun jet tempur kepada Pakistan.”

“Kami memang telah mengirim beberapa helikopter (ke Pakistan) namun helikopter tersebut adalah unit pengangkut khusus. Pengirimannya sudah dimulai. Tidak ada negosiasi kontrak mengenai pengiriman alutsista militer ke Pakistan,” ujar Chermezov.

Ia juga memastikan bahwa jika India menginginkan agar Rusia bekerjasama dengan negaranya dalam pemberantasan terorisme, maka Moskow akan dengan senang hati berbagi praktik operasi khusus yang mereka punya.

Hanung Jati Purbakusuma
Hanung Jati Purbakusumahttps://www.hobbymiliter.com/
Sangat tertarik dengan literatur dunia kemiliteran. Gemar mengkoleksi berbagai jenis miniatur alutsista, terutama yang bertipe diecast dengan skala 1/72. Koleksinya dari pesawat tempur hingga meriam artileri anti serangan udara, kebanyakan diecast skala 1/72.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

74-russian-helicopters-pamerkan-sistem-pencahayaan-suhu-terbaru

Russian Helicopters Pamerkan Sistem Pencitraan Suhu Gelap Gulita

0
Hobbymiliter.com - Pabrikan lensa elektronik Rusia, Shvabe, dan perusahaan Russian Helicopters resmi memperkenalkan unit helikopter angkut militer yang diberi nama Mi-17V-5. Helikopter ini dipersenjatai...

Recent Comments