Wednesday, May 1, 2024
HomeBerita MiliterBerita Militer DuniaROKS Marado, Kapal Terbesar Milik AL Korsel Ikut RIMPAC 2022

ROKS Marado, Kapal Terbesar Milik AL Korsel Ikut RIMPAC 2022

Hobbymiliter.com – Angkatan Laut Korea Selatan (Republic Of Korea Navy, disingkat ROKN,Red) dikabarkan akan mengirimkan kapal perang terbesar yang ada dalam jajaran armada mereka, ROKS Marado LPH 6112, ke latihan tempur Angkatan Laut multi-nasional Rim of the Pacific (RIMPAC) 2022 yang rencananya akan dilaksanakan di perairan Hawaii dalam waktu dekat. Mewakili Korea Selatan, akan berpartisipasi juga satu unit kapal selam jenis Type-214 milik ROKN dalam latihan tempur Angkatan Laut dengan skala terbesar di dunia ini. Kapal selam ROKS Shin Dol-seok SS 082, yang merupakan satu dari sembilan unit kapal selam kelas Son Won-il yang dimiliki oleh Korea Selatan akan berangkat mendampingi ROKS Marado LPH 6112 mengikuti latihan RIMPAC tahun ini.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Marder 1A3 milik TNI AD

Sebutan Bagi IFV Marder : Panser Marder Atau Tank Marder

0
HobbyMiliter.com - Beberapa waktu lalu dunia antusias militer di Indonesia sempat dihebohkan dengan kedatangan kendaraan tempur Infantry Fghting Vehicle atau IFV Marder. Kendaraan tempur ini...

Recent Comments