Friday, April 26, 2024

Monthly Archives: November, 2016

Singapura Luncurkan PCSV, Kendaraan MRAP Pertamanya

HobbyMiliter.com - Angkatan Darat Singapura, baru – baru ini meluncurkan platform kendaraan anti ranjau pertama produksi dalam negeri Singapura. Kendaraan ini dinamai Belrex Protected...

Airbus Serahkan Batch Pertama Heli AKS Panther Ke PT. DI

HobbyMiliter.com - Airbus Helicopters, perusahaan pembuat helikopter asal Perancis telah menyerahkan 3 unit pertama dari 11 helikopter tempur Anti Kapal Selam AS565 MBe Panther...

Republik Ceko Pasok Kendaraan Jembatan Ponton Dan Panser Pandur II Untuk Indonesia

HobbyMiliter.com - Czechoslovak Group, perusahaan terbesar dalam bidang manufaktur pertahanan di negara Republik Cekoslovakia, dikabarkan telah membukukan kontrak penjualan kendaraan militer Tatra, kendaraan tempur APC...

Thales Siapkan Sistem Manajemen Tempur TACTICOS Generasi Terbaru Untuk Indonesia

HobbyMiliter.com - Perusahaan Thales Nederland, divisi perusahaan Thales di Belanda, telah menyelesaikan integrasi sistem dan uji kelayakan sistem manajemen pertempuran TACTICOS pada KRI Raden...

Unit Pertama Pesawat P-8A Tiba Di Australia

HobbyMiliter.com - Unit pertama dari 15 unit pesawat multi-misi maritim Boeing P-8A Poseidon pesanan Australia telah tiba di negara tersebut. Unit pesawat tersebut tiba pada...

Rustom-II UAV Tuntaskan Penerbangan Perdana

HobbyMiliter.com - Rustom-II UAV, sebuah wahana pesawat tanpa awak produksi dalam negeri India telah menyelesaikan penerbangan perdananya. Uji terbang perdana untuk UAV ini telah...

2017, Perancis Kirim Tank Leclerc Ke Estonia

HobbyMiliter.com - Perancis akan mengirimkan sebanyak 5 unit tank tempur utama (Main Battle Tank) Leclerc dan sebanyak 12 unit kendaraan tempur infantry fighting vehicle...

AS Setujui Penjualan Jet F/A-18E/F Untuk Kuwait

HobbyMiliter.com - Departemen Luar Negeri Amerika Serikat menyetujui penjualan pesawat jet tempur F/A-18E/F Super Hornet lengkap beserta dukungan untuk pemerintah Kuwait. Pengumuman ini disampaikan...

AS Setujui Penjualan Jet F-15QA Untuk Qatar

HobbyMiliter.com - Departemen Luar Negeri Amerika Serikat menyetujui penjualan 72 unit pesawat jet tempur F-15QA untuk pemerintah Qatar. Pengumuman ini disampaikan secara resmi dalam...

Rusia Siagakan Pasukan Dekat Perbatasan Ukraina

HobbyMiliter.com – Rusia menempatkan pasukan dari 20th Guards Combined Army dalam kondisi siaga tempur selama masa inspeksi kesiapan tempur mendadak yang dilakukan oleh komando...

Most Read