HobbyMiliter.com – Sebuah foto yang menunjukkan Pesawat Tempur Multi-peran bersayap delta dan canard depan sedang melakukan uji terbang baru – baru ini menghebohkan dunia maya. Pesawat tersebut dicurigai sebagai varian dari pesawat tempur multi peran produksi China, J-10. Beberapa pihak menyebut pesawat ini sebagai J-10C. J-10C diprediksi merupakan varian semi-stealth multi-role fighter dari pesawat tempur J10 yang telah lebih dahulu diproduksi dan telah digunakan oleh Angkatan Udara China (PLAAF).
Penampakan Pesawat Tempur J-10C Terbaru Buatan China
Baca Juga
Sistem Rudal Pertahanan Pantai Bastion-P Terlihat Di Dekat Moscow
HobbyMiliter.com - Sistem rudal pertahanan pantai K-300P Bastion-P tertangkap kamera sedang diangkut menggunakan kereta di stasiun Stroika di wilayah Moscow. Sistem rudal pertahanan pantai ini...