Nantinya, kendaraan tempur Sanca tersebut akan dioperasikan oleh TNI. Sebanyak 30 unit akan disebar ke unit pasukan perdamaian TNI. Sisanya akan digunakan seccara khusus oleh satuan Komando Pasukan Khusus atau Kopassus.
Indo Defence 2016 : PT Pindad Luncurkan MRAP Sanca
Baca Juga
Inggris Akan Perbarui Unit Tank Tempur Challenger 2
Hobbymiliter.com - Kementerian Pertahanan Inggris telah memulai program untuk memperbarui lini tank tempur utama mereka, Challenger 2 yang kini telah dimakan zaman. Setidaknya tiga...