Friday, July 26, 2024
HomeBlog MiliterBerita MiliterPMC, Cara China Meningkatkan Pengaruhnya Di Afrika

PMC, Cara China Meningkatkan Pengaruhnya Di Afrika

Seperti kita ketahui, China merupakan salah satu negara investor yang memberikan investasi besar – besaran kepada negara-negara di benua Afrika. Melalui inisiatif sabuk dan jalur sutera alias program Belt and Road Initiative yang mulai digagas pada tahun 2013 China mulai memperluas kehadiran dan pengaruhnya pada kondisi geopolitik di benua Afrika tersebut. Selain memberikan investasi secara ekonomi melalui gelontoran dana segar dan proyek kerjasama pembangunan infrastruktur, program Belt and Road Initiative juga memungkinkan China menempatkan hampir satu juta warga nya untuk bertugas di Afrika dalam berbagai proyek yang berhasil diperoleh dari berbagai Kerjasama antara China dengan berbagai negara di benua Afrika.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

59-tiongkok-berusaha-kuasai-laut-cina-selatan-secara-de-facto

Laksamana US Navy: Tiongkok Berusaha Kuasai Laut Cina Selatan Secara De...

0
Hobbymiliter.com - Tiongkok sedang berusaha untuk menguasai Laut Cina Selatan secara “de facto,” demikian disampaikan oleh Laksamana Angkatan Laut AS pada hari Kamis (25/2) silam....

Recent Comments