Tuesday, September 17, 2024
HomeDuterte: Beri Saya Waktu Enam Bulan Lagi Untuk Berperang

Duterte: Beri Saya Waktu Enam Bulan Lagi Untuk Berperang

Presiden Filipina Rodrigo Duterte saat konferensi pers di Davao, 18 September 2016. Sumber: Reuters
Presiden Filipina Rodrigo Duterte saat konferensi pers di Davao, 18 September 2016. Sumber: Reuters

Lebih dari 3500 orang atau rata-rata 47 orang per harinya meninggal dalam 10 minggu terakhir, karena diduga terlibat jaringan perdagangan obat-obatan terlarang di Filipina. Hampir dua pertiga dari angka pembunuhan tersebut dilakukan oleh pasukan pembunuh rahasia, sementara sisanya dilakukan oleh operasi kepolisian.

Duterte memperhitungkan akan ada “banyak jiwa yang terbunuh sebelum pengedar narkoba berhasil diusir dari jalanan Filipina seutuhnya.”

Para pendukung HAM internasional terus menyerukan kepada Filipina agar tidak “main hakim sendiri” dalam membunuh terduga pemakai dan pengedar narkoba. Human Rights Watch juga berpendapat bahwa Filipina sebaiknya membentuk badan investigasi independen untuk memeriksa apakah Duterte memang memiliki peranan dalam membunuh terduga narkoba tersebut.

Eileen Aurora
Eileen Aurora
Punya passion yang tinggi di penulisan artikel militer. Berusaha memberikan artikel artikel yang update di situs www.hobbymiliter.comSimak sajian berita militer hari ini dari kami setiap harinya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

98-kurdistan-suriah-kecam-senjata-kimia-oposisi

Kurdistan Suriah Kecam Oposisi Karena Pakai Senjata Kimia Terlarang

0
Hobbymiliter.com - Jurubicara Pasukan Perlindungan Rakyat Kurdistan (YPG) Suriah menuduh militan pihak oposisi sengaja menghancurkan pemukiman Sheikh Maqsood yang didiami banyak warga Kurdi dengan menggunakan...

Recent Comments