Joint Fighter-17 atau JF-17 Thunder, yang oleh China dinamai FC-1 Xiaolong, merupakan pesawat jet tempur multi-peran yang dikembangkan oleh perusahaan Chengdu Aircraft Corporation (CAC) dari China. Pesawat ini kemudian diproduksi bersama oleh China dan Pakistan.
Angkatan Udara Myanmar Membeli Jet Tempur JF-17 Thunder
Baca Juga
A-37 Dragonfly, Pesawat Perang Vietnam Spesialis COIN
A-37 Dragonfly, Pesawat Perang Vietnam Spesialis COIN - HobbyMiliter.com. Tampilan fisik luar pesawat jaman perang Vietnam ini nyaris tidak berubah selama 40 tahun masa hidupnya....