Friday, July 26, 2024
HomeBerita MiliterBerita Militer DuniaQatar Hibahkan Kendaraan Tempur Storm APC Untuk Mali

Qatar Hibahkan Kendaraan Tempur Storm APC Untuk Mali

Kendaraan angkut personel ini dapat mengangkut 7 hingga 9 orang pasukan, jika ditambah driver atau pengemudi, maka total personel yang dapat ditempatkan di dalam kendaraan ini menjadi 8 hingga 10 orang personel. Pada bagian atas kendaraan tempur tersebut, telah dilengkapi dengan dudukan yang dapat dipasangi senapan mesin atau peluncur granat otomatis atau Automatic Grenade Launcher (AGL).

Hadirnya 24 unit kendaraan tempur angkut pasukan Storm APC ini akan semakin melengkapi armada kendaraan tempur yang dimiliki oleh Mali. Armada ranpur yang dimiliki oleh Angkatan Bersenjata Mali merupakan armada yang sangat bervariasi. Armada tersebut terdiri dari ranpur BTR-60 APC, ranpur intai BRDM-2, Arquus Bastion APC, serta ranpur Python dan Gladiator APC.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Taiwan Tembakkan Rudal Hsiung Feng II Dari Kapal Penjaga Pantai

Taiwan Tembakkan Rudal Hsiung Feng II Dari Kapal Penjaga Pantai

0
Hobbymiliter.com – Pemerintah Taiwan dikabarkan sukses melakukan uji coba penembakan peluru kendali (rudal) anti-kapal Hsiung Feng II dari atas kapal penjaga pantai milik Badan...

Recent Comments