Saturday, July 5, 2025
HomeBerita Militer DuniaMiliter AmerikaAmerika Menerbangkan Pesawat Pengintai Elektronik di Lepas Pantai Venezuela, Persiapan Perang?

Amerika Menerbangkan Pesawat Pengintai Elektronik di Lepas Pantai Venezuela, Persiapan Perang?

Amerika Menerbangkan Pesawat Pengintai Elektronik di Lepas Pantai Venezuela, Persiapan Perang?

Sejauh ini belum ada respon dari Angkatan Udara Venezuela terkait dengan penerbangan pesawat pengintai elektronik Angkatan Udara Amerika Serikat ini didekat yuridiksinya. Angkatan Udara Venezuela sejauh ini memiliki sejumlah Sukhoi Su-30 Flanker dan sejumlah F-16 Fighting Falcon.

Namun dengan adanya krisis ekonomi berkepanjangan, dipercaya hanya sejumlah kecil Su-30 dan F-16 yang berada dalam kondisi siap tempur.  Selain itu Venezuela juga memiliki sejumlah sistem rudal anti pesawat seperti S-300V, Buk-M2, dan S-125 Pechora.

Hanung Jati Purbakusuma
Hanung Jati Purbakusumahttps://www.hobbymiliter.com/
Sangat tertarik dengan literatur dunia kemiliteran. Gemar mengkoleksi berbagai jenis miniatur alutsista, terutama yang bertipe diecast dengan skala 1/72. Koleksinya dari pesawat tempur hingga meriam artileri anti serangan udara, kebanyakan diecast skala 1/72.

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

ITS Alpino FREMM ASW Version

Kapal Perang FREMM Versi ASW Terakhir Pesanan Italia Siap Beroperasi

0
HobbyMiliter.com - Angkatan Laut Italia telah menerima unit kelima dari kapal perang kelas FREMM. Unit ini menjadi unit ke empat sekaligus terakhir untuk varian anti...
APC SBS Pindad.

APC Rantai SBS Pindad