Monday, September 30, 2024
HomeBlog MiliterReferensiArti Sejarah Sebagai Peristiwa dan Contohnya

Arti Sejarah Sebagai Peristiwa dan Contohnya

Arti Sejarah Sebagai Peristiwa dan Contohnya – HobbyMiliter.com – Tahukah Anda bahwa manusia tidak akan lepas dari yang namanya sejarah. Kisah perjalanan Kita dari mulai lahir sampai sekarang ini dapat dikategorikan sebagai kejadian sejarah. Dari serangkaian kejadian masa lampau tersebut, ada beberapa bahkan banyak kejadian yang terekam oleh otak Kita dan bahkan sampai sekarang masih tercatat dengan jelas. Itulah yang dinamakan dengan peristiwa sejarah.

Namun, peristiwa yang dimaksud pada palagraf diatas merupakan peristiwa sejarah pribadi dan belum bisa tercatat menjadi peristiwa sejarah yang harus tertulis dan dibukukan berdasarkan sumber, fakta dan bukti-bukti sejarah yang mendukung terhadap peristiwa sejarah tersebut.

BACA JUGA :  Sejarah Latar Belakang Pemberontakan PKI Madiun 1948: Penyebab, Tujuan Serta Gagasan Utamanya

Ada beberapa ketentuan kapan sejarah dapat dinyatakan sebagai peristiwa sejarah. Mari Kita cermati bersama!

Peristiwa Sejarah Tersebut Bersifat Unik

Berbicara mengenai keunikan tentu bisa dikatakan Kita sedang membicarakan sesuatu yang istimewa. Istimewa sendiri dapat diartikan sebagai sesuatu yang berbeda dari yang lainnya. Dikaitkan dengan peristiwa sejarah, kejadian dapat dikategorikan sebagai kejadian yang unik apabila kejadian tersebut sangat langka bahkan hanya satu kali terjadi dan kemungkinan besar tidak akan terjadi lagi.

Hanung Jati Purbakusuma
Hanung Jati Purbakusumahttps://www.hobbymiliter.com/
Sangat tertarik dengan literatur dunia kemiliteran. Gemar mengkoleksi berbagai jenis miniatur alutsista, terutama yang bertipe diecast dengan skala 1/72. Koleksinya dari pesawat tempur hingga meriam artileri anti serangan udara, kebanyakan diecast skala 1/72.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Army 2019 : Russia Tampilkan Sistem Hanud Sosna Pada Chassis Ranpur...

43
Army 2019 : Russia Tampilkan Sistem Hanud Sosna Pada Chassis Ranpur BMP3F, Indonesia Minat? - HobbyMiliter.com - Biro desain Nudelmann pada ajang eksibisi pertahanan...

Recent Comments