Friday, April 26, 2024
HomeBlog MiliterChina Pasangkan Modul Anjungan Untuk Kapal Induk Terbarunya

China Pasangkan Modul Anjungan Untuk Kapal Induk Terbarunya

Diletakkan di bagian kanan kapal, modul anjungan meng akomodir bagian anjungan, dan pusat kendali penerbangan bersama radar dan sensor deteksi milik kapal tersebut. Modul anjungan yang secara fisik sangat mirip dengan modul anjungan kapal induk  Liaoning ini, memiliki sensor dan sistem deteksi yang lebih baik daripada apa yang terdapat di Liaoning. Contohnya, Liaoning memiliki radar deteksi berteknologi AESA Type 346 yang juga ditemukan di kapal perang kelas perusak Type 052C. Sementara kapal “CV-17” akan diperlengkapi dengan radar deteksi berteknologi AESA Type 346A yang lebih baru yang dapat mengendalikan penerbangan pesawat tempur berbasis kapal induk J-15 dan dapat mendeteksi kedatangan pesawat musuh dan rudal musuh.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

100-turki-persiapkan-agresi-militer-ke-suriah

Rusia: Turki Berencana Untuk Melakukan Agresi Militer Ke Suriah

0
Hobbymiliter.com - Jurubicara Kementerian Pertahanan Rusia mengatakan Moskow punya alasan kuat untuk menuduh Turki yang dianggap sedang mempersiapkan agresi militer ke Suriah. “Kementerian Pertahanan Rusia melihat...

Recent Comments