Tuesday, December 10, 2024
HomeBlog MiliterRudal Anti Kapal TL-7 Buatan Tiongkok Dipamerkan Di Singapura

Rudal Anti Kapal TL-7 Buatan Tiongkok Dipamerkan Di Singapura

Hobbymiliter.com – Perusahaan pertahanan asal Tiongkok memamerkan dua jenis rudal terbaru siap ekspor pada pergelaran Singapore Airshow pekan ini.

Singapore Airshow yang merupakan acara pameran militer tahunan merupakan salah satu pergelaran eksebisi teknologi pertahanan terbesar di dunia. Tahun ini, China National Aero-Technology Import and Export Corporation (CATIC) mengumumkan dua model rudal terbarunya dalam acara tersebut.

TL-7 (singkatan dari Thunder Lightning) merupakan rudal anti kapal yang tersedia dalam 3 varian model, masing-masing memiliki kemampuan untuk meluncur dari berbagai unit. TL-7A dapat diluncurkan dari jet tempur, TL-7B dari kendaraan darat, serta TL-7C dari kapal.

BACA JUGA :  Bantu Militan Sunni dan Kurdi, Turki Serang Posisi ISIS di Luar Mosul

Dengan jarak tembak sekitar 110 mil (177 kilometer) rudal ini merupakan versi siap ekspor dari model KD-88 milik Beijing.

“KD-88 adalah rudal jarak menengah dengan kendali optik pertama yang dipasang pada pesawat tempur pengebom JH-7,” ujar Richard Fisher, perwakilan International Assessment and Strategy Center, seperti dikutip oleh Defense News.

Eileen Aurora
Eileen Aurora
Punya passion yang tinggi di penulisan artikel militer. Berusaha memberikan artikel artikel yang update di situs www.hobbymiliter.comSimak sajian berita militer hari ini dari kami setiap harinya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

43-rudal-india-memicu-kecemasan-tiongkok

Roket Perbatasan Milik India Picu Kecemasan Tiongkok

0
Hobbymiliter.com - Tiongkok menyatakan kekhawatirannya akan rencana India untuk menempatkan rudal di sekitar perbatasan kedua negara. Hal ini disampaikan oleh jurubicara Kementerian Pertahanan Tiongkok,...